SUARA.NABIRE - Bertempat di kampus Sekolah Tinggi Agama Kristen (STAK) Nabire yang terletak di Jl. Poros s1 Kampung Kali Merah Wadio Jalur ...
Dalam rapat tersebut disepakati beberapa hal terkait dengan penerimaan mahasiswa baru Tahun Akademik 2020/2021, yaitu sebagai berikut:
1. Tahapan penerimaan Mahasiswa Baru:
- Gelombang I. Tgl 01 Juni S/D 30 Juni 2020
- Gelombang II. Tgl 01 Juli S/ D 31 Juli 2020
- Gelombang III. Tgl 01 Agustus S/ d 15 Agustus 2020
2. Tanggal Test & Ospek Mahasiswa Baru:
- Test & Ospek MABA Tgl 18 – 20 Agustus 2020
- Regis Ulang MABA & MALA Tgl 21 – 25 Agustus 2020
- Kuliah Umum Tgl 26 - 28 Agutus 2020
- Program Teologi (untuk S1 dan S2)
- Program PAK (untuk S1 dan S2)
- Program Kepemimpinan (untuk S1 dan S2)
4. Gelar setelah menempuh pendidikan:
- Gelar untuk S1 Teologi = S.Th
- Gelar untuk S2 Teologi = M.Th
- Gelar untuk S1 PAK = S.Pd
- Gelar untuk S2 PAK = M.Pd
- Gelar untuk S1 Kepemimpinan = S.Th
- Gelar untuk S2 Kepemimpinan = M.Th
5. Syarat penerimaan Mahasiswa Baru (S1):
Usai Rapat digelar, Ketua STAK Nabire, Dr. Yance Nawipa, M.A., M.Th, mengatakan bahwa bagi siapa saja yang berinisiatif untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang Sekolah Tinggi, khususnya Sekolah Tinggi Agama Kristen, maka pihaknya siap menerima dan info lebih jelas silahkan menghubungi kontak person/HP:
082134017100 dan 082199726937. (Red)
Brosur pererimaan Maba lihat disini:
brosur penerimaan 1
brosur penerimaan 2
- Memiliki ijaza S1 sebidang Teologi ataupun non teologi
- Bagi yang memiliki ijaza s1 tidak sebidang harus mengikuti matrikulasi mata kuliah teologi
- Sudah melayani di gereja atau lembaga pendidikan minimal selama 1 tahun
- Surat rekomendasi dari gereja atau lembaga pengutus
- Surat keterangan sehat dari dokter
- Surat rekomendasi dari 2 pendeta
- Surat pernyataan jaminan pembiayaan studi
- Foto Copi sertifikat TOEFL skor minimal 450
- Membayar biaya pendaftaran dan ujian kualifikasi sesuai denganKetentuan yang berlaku (tidak bisa di ambil kembali)
- Foto copi KTP
- Foto Kopi kartu keluarga 1 Lembar
- Foto Copi surat baptis/SIDI
6. Syarat penerimaan Mahasiswa Baru (S2):
- Memiliki ijaza S1 sebidang Teologi ataupun non teologi
- Bagi yang memiliki ijaza s1 tidak sebidang harus mengikuti matrikulasi mata kuliah teologi
- Sudah melayani di gereja atau lembaga pendidikan minimal selama 1 tahun
- Surat rekomendasi dari gereja atau lembaga pengutus
- Surat keterangan sehat dari dokter
- Surat rekomendasi dari 2 pendeta
- Surat pernyataan jaminan pembiayaan studi
- Foto Copi sertifikat TOEFL skor minimal 450
- Membayar biaya pendaftaran dan ujian kualifikasi sesuai denganKetentuan yang berlaku (tidak bisa di ambil kembali)
- Foto copi KTP
- Foto Kopi kartu keluarga 1 Lembar
- Foto Copi surat baptis/SIDI
Brosur pererimaan Maba lihat disini:
brosur penerimaan 1
brosur penerimaan 2
Tidak ada komentar
Posting Komentar